Apa itu virtual memory dan bagaimana tutorial menambah virtual memory di windows 10
Virtual memory dalam windows 10 nama : Athaya ibnu k nim : SSI202202959 Di Windows 10, virtual memory (atau paging file) merupakan salah satu komponen penting yang dirancang untuk menangani proses diluar sistem operasi yang biasanya dikerjakan oleh RAM. Hal ini serupa pada platform Linux yang memiliki swap file untuk memberikan bantuan memory sementara. Ini memungkinkan sistem kamu untuk menangani lebih banyak program, tapi karena memory hard disk kinerjanya lebih lambat dibandingkan RAM maka performa komputer akan menurun. Jika kamu masalah dimana perangkat tidak cukup memory ataupun ingin meningkatkan performa pada sistem, Windows 10 memungkinkan kamu untuk menambahkan size virtual memory. Langsung saja ke tutorial menambah virtual memory pada windows 10 . Pertama, siapkan komputer atau laptop Windows 10 kamu, lalu buka File Explorer. Selanjutnya silahkan perhatikan gambar dan ikuti langkah-langkah berikut: 1. Klik kanan “This PC” dan pilih “Properties”. 2. ...